Please give today to support Hymnary.org during one of only two fund drives we run each year. Each month, Hymnary serves more than 1 million users from around the globe, thanks to the generous support of people like you, and we are so grateful. 

Tax-deductible donations can be made securely online using this link.

Alternatively, you may write a check to CCEL and mail it to:
Christian Classics Ethereal Library, 3201 Burton SE, Grand Rapids, MI 49546

9265. Anugerah Yang Mengherankan

1 Betapa heran manis bunyi Anugerah,
Yang selamatkan celaka seperti saya;
Sekali saya kesasar, tapi sekarang ketemu,
Buta, tapi sekarang melihat.

2 Itulah Anugerah yang mengajar hati saya takut,
Dan Anugerah bebaskan ketakutan saya;
Betapa mulia menghadap Anugerah,
Sewaktu saya pertama percaya.

3 Melalui banyak bahaya, banting tulang dan jerat,
Saya telah alami;
Kini, Anugerah itulah telah membawa saya selamat,
Dan Anugerah memimpin saya kerumah.

4 Tuhan telah berjanji baik kepada saya,
Perkataan-Nya harapan saya kukuh;
Ia akan jadi lindungan dan bagian saya,
Selama menahan hidup.

5 Yea, bilamana daging ini dan hati jatuh,
Dan hidup maut akan berhenti;
Saya akan berada didalam tudung,
Hidup keriangan dan damai.

6 Dunia akan segera larut seperti salju,
Matahari menahan sinarnya;
Tapi Tuhan Yang memanggil saya dibawah sini,
Untuk selamanya punya saya.

7 Apabila kita telah disana sepuluhribu tahun,
Terang menyinari seperti sinar matahari;
Tidak kurang hari kita menyanyi Pujian Tuhan,
Daripada sewaktu kita pertama mulai.

Text Information
First Line: Betapa heran manis bunyi Anugerah
Title: Anugerah Yang Mengherankan
English Title: Amazing Grace, how sweet the sound
Author: John Newton
Translator: Grace Rorah
Language: Indonesian
Copyright: Public Domain
Tune Information
Name: NEW BRITAIN
Key: G Major
Source: Virginia Harmony, 1831



Media
Adobe Acrobat image: PDF
MIDI file: Midi
Noteworthy Composer score: Noteworthy Composer Score
More media are available on the tune authority page.

Suggestions or corrections? Contact us